Yamaha WR250R Bakal Ngaspal Di Indonesia Nihh??

Selasa, 01 April 2014


Yamaha WR250R
Gunz,- Mas Brooo ,, tak mau kalah dengan Kawasaki dengan KLX nya, kini Yamaha sedang melirik pasar motor Trail di Indonesia, hal ini diketahui pada situs resmi Yamaha Indonesia yang terdapat daftar part part motor ini. Hal ini membuat penasaran pasalnya kemunculan WR250R ini muncul dengan gambar dahulu dan disinyalir akan dirilis dengan via Impor atau CBU.
Part Catalog Yamaha WR250R
Seperti Yamaha R6 dan Yamaha T-Max yang tersebar gambar part catalognya terlebih dahulu daripada data yang terdapat di TPT dan NJKB, 32DT dan kode produk 050 adalah kode dari Yamaha WR250R. Yamaha WR250R ini menggunakan mesin 4 tak dengan kapasitas 250 cc yang dipadukan dengan pendingin udara serta tekhnologi Fuel Injektion, transmisi menggunakan 6 percepatan dengan berat kosong 295 lbs.

Yamaha memang benar berniat serius untuk menyaingi Kawasaki dengan WR250R, ini disinyalir karena pasar motor dual purpose di Indonesia saat ini memang sedang bertumbuh pesat. Ini lah spesifikasi Yamaha WR250R :
Part Yamaha WR250R

MESIN
Bore x Stroke : 77.0 x 53.6 mm
DOHC 4-tak; 4 valves, 250 cc, pendingin udara
Kompresi Rasio 11.8:1
Fuel Injection
Ignition TCI dengan Direct ignition coil
Transmisi 6 percepatan multiplate wet clutch
Final Drive : Rantai

KAKI _ KAKI
Suspensi depan : inverted fork
Suspensi Belakang : Single Shock
Rem Depan : 250 mm Hydraulic Single Disc Brake
Rem Belakang : 230 mm Hydraulic single Disc Brake
Ban Depan : 80/100-21
Ban Belakang : 120/80-18

DIMENSI
Panjang x Lebar x tinggi : 85,6 x 31.9 x 48,4 inchi
Kettinggian Jok : 36,6 inchi
Jarak Sumbu : 55,9 inchi
Tangki BBM : 2 Gal
Fuel Economy : 71 mpg
Wet Weight : 295 lbs
Semoga bermanfaat Masbro ,,,

0 komentar:

Posting Komentar

Referral Banners

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.